Yogyakarta, 8 Januari 2026 - Dinas Perhubungan Daerah Istimewa Yogyakarta menyelenggarakan kegiatan Pembekalan Persiapan Operasional Petugas Jogo Margo Tahun 2026 sebagai bagian dari upaya penguatan peran Jogo Margo dalam menjaga ketertiban, keamanan, serta keberlanjutan kawasan Sumbu Filosofi Yogyakarta yang telah ditetapkan sebagai Warisan Dunia UNESCO.