Yogyakarta - Perhubungan Daerah Istimewa Yogyakarta (Dishub DIY) menghadirkan promo khusus bagi pengguna TransJogja berupa tarif Rp179 dalam rangka memperingati Hari Perhubungan Nasional (Harhubnas) 2025. Promo ini berlaku pada 16–19 September 2025 di seluruh koridor TransJogja.